Apakah yang dimaksud denganAHCI dan
IDE? Dan apakah perbedaan dari keduanya? Itu merupakan pertanyaan yang sering
muncul ketika kita akan melakukan installasi pada laptop umumnya yang terdapat
mode tersebut.
Baik penulis akan sampaikan
mengenai pertanyaan diatas, karena penulis juga sempat mengalami berbagai
hambatan pada saat installasi yang salah satunya adalah kesalahan dalam
konfigurasi mode harddisk pada laptop.
IDE dan AHCI merupakan setingan dari harddisk. IDE dan AHCI terdapat
pada harddisk tipe ATA dan SATA. AHCI sendiri
adalah setinggan mode harddisk SATA dan IDE adalah settingan mode harddisk ATA.
Yang penulis ketahui bahwa AHCI merupakan suatu mode
pengembangan dari versi sebelumnya yaitu IDE yang mana mode tersebut bisa
digunakan untuk laptop dengan spesifikasi yang jauh lebih besar dan kompatibel
terhadap OS windows Vista keatas...
Pada saat kita kita akan menginstall system operasi pada
laptop, pasti pernah melihat settingan Bios AHCI dan IDE. Settingan tersebut
dimaksudkan untuk menyetting harddisk pada laptop tersebut.
Perbedaan dari
AHCI dan IDE
AHCI bisa kita gunakan untuk menginstall system operasi
64-bit seperti windows vista atau windows 7 keatas.
Sedangkan untuk IDE kita bisa gunakan mode tersebut untuk
menginstall system operasi 32-bit, yang mana kategori tersebut kita bisa
menginstall windows XP.
Jadi jangan lupa pada pengaturan BIOS tersebut, karena jika
kita salah dalam melakukan konfigurasi, bisa jadi installasi error dan tampil
bluecsreen, karena system operasi tidak kompatibel terhadap settingan harddisk
yang ada.
Berikut adalah
penjelasan lengkapnya :
Advanced Host Controller Interface (AHCI)
Advanced Host
Controller Interface (AHCI) adalah sebuah
antarmuka pemrograman aplikasi yang dibuat oleh Intel yang memasukkan operasi
Serial ATA host bus adapter.
Dengan menggambarkan spesifikasi struktur memori sistem untuk
vendor perangkat keras komputer agar dapat bertukar data antara system host
memori dan perangkat penyimpanan data.
AHCI memberikan desainer pengembang perangkat lunak dan
perangkat keras metode standar untuk mendeteksi, konfigurasi, dan pemrograman
S-ATA / AHCI adapter.
Banyak pilihan S-ATA yang menawarkan modus operasi: legacy
Parallel ATA emulation, standard AHCI mode, atau vendor-specific RAID.
Intel merekomendasikan memilih modus RAID dan mengaktifkan AHCI pada motherboard miliknya dan vendor-vendor lainnya daripada hanya memilih AHCI / S-ATA mode untuk fleksibilitas maksimum, karena banyak masalah-masalah yang disebabkan ketika hanya memilih AHCI / S-ATA mode saat diaktifkan pada sistem operasi sudah terinstall.
Intel merekomendasikan memilih modus RAID dan mengaktifkan AHCI pada motherboard miliknya dan vendor-vendor lainnya daripada hanya memilih AHCI / S-ATA mode untuk fleksibilitas maksimum, karena banyak masalah-masalah yang disebabkan ketika hanya memilih AHCI / S-ATA mode saat diaktifkan pada sistem operasi sudah terinstall.
IDE (Integrated Drive Electronics)
Standar lama yang masih ada. Murah, dan terintegrasi dengan
MB merupakan alasan teknologi ini teta p ada. Jumlah IDE ada 4 buah tiap MB Koneksi
dengan kabel pipih 80 pin interface yang bottleneck dan menghambat panas.
SCSI (Small Computer Standard Interface) Kecapatan
160 mb/detik Jenis SCSI (SCASI I, Wide SCSI, Ultra wide) Menggunakan card
tersendiri MB teknologi baru sudah menyertakan card SCSInya .
SCSI biasanya
digunakan untuk system server, yang menuntut kinerja tinggi Sistem SCSI dikenal
dengan teknologi RAID, sistem penyusunan, penulisan, keamanan dengan beberapa
HD. RAID (Redudancy Array of Independent Disk), merupakan sekumpulan disk drive
yang dianggap oleh OS sebagai drive tunggal.
Recovery dan security menjadi prioritas.
Pemasangan Kabel IDE terdapat strip warna merah
Power supply ditancapkan bersebelahan atau sejajar dengan warna merah pada
kabel IDE Jika salah komputer tidak akan booting Lakukan deteksi HD lewat BIOS.
Performa :
Jika dibandingkan AHCI, kecepatan IDE kalah jauh, karena
fitur-fitur seperti NCQ aktif kalau menggunakan AHCI mode. Intinya, manajemen
hd lebih baik pada AHCI.
Sekian yang dapat penulis sampaikan semoga apa yang penulis kemukakan pada artikel ini dapat bermanfaat bagi kita semua. :-) Terima kasih telah berkunjung ;-)
MUDAH DI PAHAMI DAN DI CERNA.. MAKASIH..
ReplyDeleteSip padet simpel gan penjelasan gampang dipahamiya
ReplyDeleteyuhuuuu...bermanfaat sekali
ReplyDeleteSolder uap portable
Nice info yang bermanfaat sekali, jangan lupa kunjungi website kami juga yah di https://tecotak.com atau bisa di tecotak.com
ReplyDeletemantep… makasih min penjelasannya. ^_^
ReplyDelete